5
Aplikasi Edit Foto Terbaik dan Populer – Edit mengedit foto
memang sangat populer ada yang online atau berbentuk software, ada yang Free
alias gratisan ada juga yang Pro atau berbayar. Memang jaman ini sedang booming
– booming nya selfie (foto sendiri) dan untuk memperindahnya di beri sedikit
olesan (editing) pada foto tersebut. Adapun beberapa orang yang menggunakan
Aplikasi Edit Video tersebut untuk di pergunakan keperluan kantor contohnya
bagi pengusaha yang bergerak di bidang Photographer, ini berguna agar foto
lebih bagus dan bernilai tinggi. Semakin
meningkatnya jaman muncul beberapa bahkan sampai ribuan aplikasi terbaik yang
tentunya populer di kalangan pebisnis maupun sekedar digunakan untuk sharing ke
situs media sosial. Beberapa aplikasi edit di bawah ini cocok untuk anda coba
karena kualitasnya yang cukup bagus dan sedang trend atau populer pada saat
ini.
1. Aplikasi
edit foto populer pertama yaitu VSCO
Aplikasi ini sangat populer pada saat ini, terutama
bagi pengguna Android. Aplikasi ini dapat mengubah warna foto menjadi
“Oldschool atau warna jadul”. Aplikasi ini menyediakan filter – filter warna
yang sangat lengkap dan mungkin bisa di katakana sempurna dan hasil gambarnya
pun sangat enak dilihat. Dan istimewanya aplikasi Android ini tidak membutuhkan
skill khusus, hanya dengan mengganti dengan beberapa effect hasil foto akan
seperti hasil editing professional. Untuk mendownload aplikasi VSCO ini anda
dapat menuju sumbernya langsung " VSCO "
Aplikasi Edit Foto Populer ini memang free alias
gratisan dan tanpa download download an artinya kita Cuma menuju Home Page
Photoshop Online disini Photoshop Online Free . Caranya masukan foto yang ingin kita edit melalui “File > Open Image”.
Memang aplikasi edit Foto ini memerlukan Skill dan trik untuk mendapatkan hasil
foto yang bagus, tidak seperti aplikasi / software lain yang serba instan.
Apakah anda bosan selfie atau foto – foto hanya
dengan Ponsel atau dengan Smartphone anda ? Apakah anda ingin Foto – foto dari
DSLR namun anda tidak punya DSLR nya ? Gampang kok J
Aplikasi AFTER FOCUS ini mendukung agar Kamera Ponsel atau smartphone anda
Menjadi terlihat seperti Kamera DSLR aslinya. Caranya juga sangat mudah, anda
tinggal menunjuk bagian mana yang anda ingin focuskan, sepertihalnya DSLR
aslinya. Untuk mendownload Aplikasi ini mudah da tanpa ribet dan pastinya Free
Gratisan. Download Free After Focus
Aplikasi ini merupakan editor foto yang cukup bagus
dengan kemiripan banyak fitur seperti photoshop bahkan lebih, seperti photoshop
elements. Aplikasi ini memiliki beberapa filter bagus yang keren dan juga efek
(efek pop art dapat melakukan beberapa hal menarik) dan mudah digunakan
tentunya, selain itu anda bisa mengimpor gambar dari flickr, fotopic, photobucket,
picasa, smugmug dan webshots dan juga dari berbagai url dan hard drive lokal.
Jika anda telah selesai mengeditnya, anda bisa menyimpannya pada format, JPG,
PNG, PDF, GIF atau OCR (text recognition).
Pengguna Aplikasi Camera 360 pada saat ini memang
sudah bejibun alias Banyak yang pakai, karena aplikasi ini memang sangat Instan
dan hasilnya pun memang di akui bagus. Untuk mendownload Aplikasi ini KLIK DISINI
Mungkin hanya 5 Aplikasi Populer gratis alias Free
yang sangat mudah di gunakan dan di download, Silahkan anda edit foto dengan
software tersebut secantik mungkin dan sebagus – bagusnya :D hehehe .. terima
kasih ..
0 Komentar untuk "Aplikasi edit foto terbaik dan populer"